ALAT DETEKSI KECOCOKAN LAHAN SAWAH PADA TANAMAN PADI MENGGUNAKAN METODE FUZZY LOGIC MAMDANI


Alat deteksi kecocokan lahan sawah  pada tanaman padi menggunakan metode fuzzy logic mamdani ini digunakan untuk menentukan kecocokan lahan sawah pada tanaman padi. Output yang akan ditampilkan dari hasil suhu , kelembaban tanah sawah dan Ph tanah sawah adalah kecocokan sawah untuk tanaman Padi. Sensor yang digunakan pada alat ini yaitu Sensor DHT 22, Sensor Soil Moisture, Ph Tanah.

Komponen yang digunakan :

- Arduino Uno R3 

- BreadBoard

- Kabel Jumper

- Sensor soil moisture kelembaban tanah

- Sensor suhu DHT 22 kelembaban suhu

- Sensor PH tanah

- Lampu LED

- Box Project

- DC 9V battery holder to jack Arduino

- Baterai kotak 9 volt

- LCD I2C 16 X 2

- Saklar on - off


Source Code Arduino IDE :

https://drive.google.com/drive/folders/1P7XVl5XyrCHIQ9kDEPtIEC6QTJwgYxiA?usp=sharing

Informasi Produk

  • Platform : Alat
  • Nama Kelompok : Kelompok 5
  • Ketua : Liga Bayu Herdianto (E41190139)
  • Anggota : Mita Wafa Wulandari (E41190160); Raihan Dimas Arifin (E41190298); Firman Wahyudi (E41190305); Dillah Amalia Fiqyani (E41190614)
  • Semester / Golongan : 5 / A

(5.00)

Share :


( 5.00 / 5 )

(56) Ulasan
5
56
4
0
3
0
2
0
1
0

Septia Ifs
3 years ago

keren


Nifira Samid Nahiar
3 years ago

Keren bang keren


Novanto Satriyo
3 years ago

Sip


Anjakhafi Yahyalloh
3 years ago

Sangat bermanfaat


Nuril Izza
3 years ago

mantappp


Mochammad Ilham A E
3 years ago

BAGUS


3MRK6_Serena Salaita
3 years ago

Kerenn poll <3


Fahrurrozi
3 years ago

Sangat menarik


Firman Rafli
3 years ago

mantap


Andre Prasetyo
3 years ago

Mantab inovasinya, semoga bermanfaat