Proyek akhir ini, membuat sebuah sistem pendekteksi citra kendaraan roda 4 di lampu lalu lintas untuk mengetahui jumlah antrian kendaraan berbasis pengolahan citra digital. Cara kerja sistem ini yaitu kamera dipasang untuk mengambil gambar pada jalan yang terdapat lampu lalu lintas dan hasil tersebut dijadikan sebagai masukan untuk sistem yang akan dilakukan proses deteksi objek pada pengolahan citra lalu dihitung jumlah kendaraan yang berada pada antrian lampu lalu lintas tersebut.
Sistem Deteksi Kendaraan Roda 4 Di Lampu Lalu Lintas Untuk Mengetahui Jumlah Antrian Kendaraan
Informasi Produk
- Platform : Iot Berbasis Website
- Nama Kelompok : Study Wars Kelompok 1
- Ketua : M. Ibnu Abdurrohman Sutio (E41200036)
- Anggota : Rafli Al fajar(E41200029),Alvioni Tineke Risqianti(E41200048),Khoirunnisa'(E41200183).
- Semester / Golongan : 5 / A
(5.00)
( 5.00 / 5 )
(3) Ulasan
5
4
3
2
1
Nanda Raditiya A
2 years ago
Keren inovatif
Alvioni Risqianti
2 years ago
Sangat bagus
Rafli Al Fajar
2 years ago
Nicee Projek😍
Produk Lainnya

OFEE ORDER COFFE
Website, mobile
Toserba
Dekstop

Di-kasir
desktop

Pendasial
website, mobile

BOOK.ID
Desktop