Sistem Informasi Rekomendasi Kos
Sistem Informasi Rekomendasi Kos Berbasis Web Mobile adalah platform yang dirancang untuk membantu pengguna dalam mencari dan memilih tempat kos yang sesuai dengan preferensi mereka. Sistem ini menyediakan fitur pencarian kos berdasarkan lokasi, harga, fasilitas, dan ulasan pengguna.Dengan antarmuka yang responsif, sistem ini dapat diakses melalui perangkat mobile, sehingga memudahkan pengguna untuk mencari kos kapan saja dan di mana saja. Pemilik kos juga dapat mendaftarkan properti mereka melalui sistem ini, mengunggah informasi lengkap seperti foto, deskripsi, dan detail harga.
Informasi Produk
Platform:
Mobile Web
Nama Kelompok:
Jendela Dunia
Ketua Kelompok:
Mafira Aurelia SF (E41232457)
Anggota Kelompok:
- Febri Dwi Khoirina Azis
(E41232442) - Mohammad Solli
(E41232305) - Muhammad Sonu AZ
(E41232319) - Muhammad Abdul Wafi
(E41232434) - Septian Galoh Prasetyo
(E41230866)
Program Studi: Teknik Informatika
Semester / Golongan: 3 / A
( 5.00 / 5 )
(12) Ulasan
E41232305 Mohammad Solli
2 hari yang lalu
Eih
Solli Boys
2 hari yang lalu
Bagus banget
Produk Lainnya
KabarE
Mobile Android Website
SembakoKu - Aplikasi Berbasis Desktop
Database Design Desktop